5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Cikarang, 3 Diantaranya Bikin Segar!

- Kamis, 1 September 2022 | 12:00 WIB
 Potret suasana kolam renang Waterboom Lippo Cikarang yang asri (Instagram/ @waterboomlippocikarang)
Potret suasana kolam renang Waterboom Lippo Cikarang yang asri (Instagram/ @waterboomlippocikarang)

Untuk wisatawan yang ingin liburan seru di arena waterpark yang asik, bersama dengan keluarga maupun teman-teman, waterpark ini bisa menjadi referensi.

Tempat wisata Waterpark Matador ini bernuansa Negeri Spanyol yang eksotis keindahannya.

Wahana di waterpark ini sangat seru, menarik dan menantang, tentunya wisatawan bersama keluarga akan mendapat pengalaman yang tidak sama dari waterpark-waterpark lainnya.

Baca Juga: TRENDING! DEWA 19 Bakal Gelar Konser 2nd City Tour di Jawa Timur

Waterpark matador ini terletak di Jalan Raya Cibarusah, Kecamatan Cikarang Selatan, Sukadami, Bekasi, Jawa Barat.

Akses menuju waterpark ini sangat mudah, dapat dicapai dengan menggunakan kendaraan pribadi maupun kendaraan umum.

Para wisatawan hanya perlu melalui tol Cikarang kemudian kurang lebih 500 meter sudah sampai di Waterpark Matador.

Baca Juga: Inilah 5 Destinasi Wisata di Kerinci yang Dijamin Mampu Membuatmu Terpana!

5. Taman Limo

Masyarakat kabupaten Bekasi sekarang tak perlu repot mencari jauh-jauh tujuan wisata menarik hingga keluar kota.

Kini Kabupaten Bekasi memiliki tempat wisata baru yang tidak boleh diabaikan yaitu Taman Limo rekreasi keluarga Bekasi.

Taman Limo menawarkan berbagai pemandangan taman yang sangat indah, disana ada banyak taman dan beragam bunga cantik yang sangat memanjakan mata.

Baca Juga: Beberapa Drama Korea Ini Dijamin Tidak Akan Bikin Bosan Part 2? Salah Satunya Bikin Nostalgia!

Tak hanya itu saja, pengunjung sudah disediakan beragam spot foto kece sehingga cocok bagi teman-teman yang memiliki hobi foto dan berselfie ria.

Alamat Taman Limo terletak di Jalan Cikedokan-Jatiwangi No.9, Jatiwangi, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Eko Pradesa Subekti

Sumber: YouTube Bunda Tazkya Official

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X