Ada dua jenis kopi unggulan yang ditawarkan oleh Doesoen Kopi Sirap, yaitu kopi arabika dan kopi robusta.
5. Kebun Kopi Malabar, Jawa Barat
Dari Jawa Tengah berlanjut ke wisata tematik kopi Indonesia di Jawa Barat, yaitu berlokasi di Kebun Kopi Malabar, berada di ketinggian 1.400-1800 mdpl dengan suhu 15-21 derajat celcius.
Baca Juga: Berikut Update Harga BBM Terbaru yang Berlaku Mulai 1 September 2022
Kopi yang dihasilkan adalah kopi jenis arabika dan dinamakan menjadi kopi arabika malabar.
Kopi arabika Malabar memiliki karakteristik yang khas dan unik, yaitu rasanya yang kental dengan dominan rasa coklat berpadu rasa rempah di akhir seruputan.
Itulah 5 rekomendasi wisata tematik kopi indonesia yang wajib dikunjungi dan patut diapresiasi oleh wisatawan lokal.
Yang dimana kopi Indonesia telah menjadi produk unggulan di Indonesia yang sudah mendunia.***
Artikel Terkait
Legenda Danau Kerinci, Destinasi Wisata di Jambi yang Menyimpan Kisah Sedih Dua Bersaudara yang Harus Terpisah
Bikin Penasaran, Inilah Destinasi Wisata Hutan De Djawatan dan Harga Tiket Masuk nya
Taman Bunga Puncak Tonang, Destinasi Wisata di Padang yang Menghadirkan Warna-warni Bunga
Kota Tua Padang, Destinasi Wisata Sejarah di Padang yang Dipenuhi Spot Foto Menarik
Simak! Info Destinasi Wisata Kolam Renang Palem Indah Cikarang: Harga Tiket, Info Wahana, Fasilitas Dan Lokasi