3. Ayam Betutu Men Tempeh 1978
Adalah salah satu tempat kuliner yang populer di pulau dewata. Untuk mencicipi kuliner ini anda harus berkunjung ke pulau paling barat di Bali.
Jika anda dari Denpasar harus menempuh kurang lebih 3 jam perjalanan untuk sampai di Ayam Betutu Men Tempeh 1978 ini.
Meski menempuh jarak yang jauh akan terbayar dengan kelezatan Ayam Betutunya yang enak dengan berbagai rempah pilihannya. Restoran ini buka mulai pukul 07.00 – 21.30 WITA.
Baca Juga: Rekomendasi Hotel Ternyaman Dengan Harga Terjangkau Saat Berada di Banjarmasin, Kalimantan Selatan
Itulah referensi wisata kuliner yang halal saat anda berada di Pulau Dewata Bali bagi kaum muslim dan wajib anda untuk mecobanya bersama keluarga tercinta dan sanak saudara.***
Artikel Terkait
‘Warung Makan Sari Laut Bu Gandos’: Wisata Kuliner Recommended di Pacitan, Cobain Nasi Tiwul dan Seafoodnya!
Unik dan Enak! 9 Rekomendasi Wisata Kuliner Khas Bangka Belitung yang dapat Memanjakan Lidah
Rekomendasi 8 Kuliner Bali Yang Wajib Dicoba, Legendaris dan Dijamin Nagih!
Legend! Wisata Kuliner di Warung Makan ‘Sego Gobyos’ Pacitan
Wisata Kuliner Legend di Madiun ‘Tepo Tahu Telor Pak Marlan’: Dijamin Auto Kenyang!
Berani Coba? Rekomendasi 5 Kuliner Ekstrim dan Unik di Malang
9 Rekomendasi Kuliner di Cikarang, Mulai Dari Yang Bikin Keringetan Sampai Yang Bikin Segar!