ENAMPAGI - Inilah informasi mengenai rundown dari acara Dieng Culture Festival XIII 2022 yang hari ini memasuki hari kedua.
Rangkaian hari pertama Dieng Culture Festival 2022 sukses digelar dengan berbagai acara yang menarik dimana tema pada tahun ini adalah “Return of The Light”.
Bagi Sobat Enampagi.id yang akan mengunjungi Dieng Culture Festival hari ini dan hari esok, berikut ini adalah Rundown Dieng Culture Festival 2022 Sabtu dan Minggu 3-4 September 2022.
Rundown Dieng Culture Festival 2022 Sabtu dan Minggu 3-4 September 2022
Sabtu, 3 September 2022
Pukul 08.00 - 10.00
Kirab Budaya: Dengan Rute Start dari Balai Desa Dieng Kulon dan Finish di Candi Arjuna
Pukul 10.00 - 11.00
Festival Kopi berlokasi di Area Setyaki
Pukul 10.00 - 11.00
Jamasan anak rambut gimbal berlokasi di area Darmasala Candi Arjuna
Pukul 11.00 - 12.00
Upacara Pencukuran Rambut Anak Rambut Gembel dan Ngalab Berkah: Berlokasi di Kompleks Candi Arjuna, Dieng
Baca Juga: Rekomendasi 6 Destinasi Wisata Glamping Cocok Untuk Liburan Bersama Keluarga
Pukul 12.00 - 13.00
Pelarungan Rambut Anak Gembel: Berlokasi di Telaga Balekambang
Pukul 13.00 - 22.00
Pagelaran Seni Budaya: di Panggung Arjuna
Pukul 13.30 - 16.00
Ngopi ngapak dan Tari Lengger, Fashion show Indonesia berkebaya, Penyerahan indikasi geografis: Berlokasi di Panggung Pandawa
Artikel Terkait
Dieng, Negeri di Atas Awan yang Punya Banyak Objek Wisata Mempesona
Rekomendasi 3 Destinasi Wisata di Semarang Yang Sedang Hits Paling Rekomended Dan Wajib Anda Kunjungi
Sayang Untuk Dilewatkan, Inilah 3 Destinasi Wisata di Dieng yang Wajib Dikunjungi
5 Cafe di Semarang yang Hits dan Instagramable, Salah Satunya Menyajikan Suasana Klasik Khas Belanda
Wisata Alam Kota Semarang. Cocok Untuk Liburan!