Rekomendasi Destinasi Wisata Terpopuler di Semarang, Nomor 3 Ada Ayana Gedong Songo!

- Rabu, 7 September 2022 | 16:00 WIB
Ayana Gedong Songo, salah satu destinasi wisata yang ada di Semarang. (Akun Instagram @ayanagedongsongo)
Ayana Gedong Songo, salah satu destinasi wisata yang ada di Semarang. (Akun Instagram @ayanagedongsongo)

ENAMPAGISemarang menjadi salah satu tujuan destinasi wisata para wisatawan untuk berliburan ke tempat-tempat wisata dengan spot-spot foto yang instagramable.

Destinasi wisata di Semarang juga menawarkan berbagai pemandangan dan fasilitas yang akan membuat anda ingin mengunjunginya kembali.

Seiring dengan berjalannya waktu, di Semarang juga terdapat destinasi wisata terpopuler bahkan ada yang terbaru.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Ikan Dalam Kolam' - Anita Pawez, Jangan Jangan dulu Janganlah di Ganggu

Hal itu dapat menambah keseruan dan daftar tempat wisata yang akan anda kunjungi.

Jangan sampai anda melewatkan destinasi wisata terpopuler dan terbaru di Semarang yang akan menambah pengalaman berpetualang yang menyenangkan bagi anda bersama keluarga dan orang-orang terdekat.

Berikut beberapa destinasi wisata terpopuler dan terbaru di Semarang.

1. Lawang Sewu

Baca Juga: Jadwal Pertandingan FC Bekasi City Pada Putaran Pertama Liga 2 Indonesia 2022 2023

Lawang Sewu, gedung yang khas dengan arsitektur peninggalan zaman kolonial Belanda ini merupakan salah satu tempat wisata paling populer di kalangan warga kota Semarang.

Dinamakan Lawang Sewu karena bangunan ini memiliki banyak sekali pintu, kalau dihitung-hitung, pintu ini dihitung kurang lebih ada 400.

Menikmati kemegahan arsitektur klasik ini memiliki sensasi tersendiri terutama ketika malam hari.

Lampu-lampu yang menghiasi bangunan ini membuatnya menjadi sangat indah dan dimanfaatkan para pengunjung untuk mendapatkan hasil foto yang bagus.

Baca Juga: Sinopsis Film Oldboy Tayang 7 September 2022 Pukul 23.30 WIB di Bioskop Trans TV Dibintangi Josh Brolin

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X