ENAMPAGI - Malang merupakan salah satu destinasi wisata favorit wisatawan, simak rekomendasi hotel ternyaman dan terjangkau di Malang, Jawa Timur.
Malang memiliki beragam destinasi wisata yang ditawarkan. Simak rekomendasi hotel ternyaman dengan harga terjangkau saat berada di Malang, Jawa Timur.
Hotel merupakan salah satu tempat pilihan para wisatawan saat mengunjungi destinasi wisata untuk berlibur, Malang memiliki beberapa rekomendasi hotel yang nyaman dengan harga terjangkau.
Berikut ini enampagi.id merangkum dari Traveloka, rekomendasi hotel ternyaman dengan harga terjangkau saat berada di Malang, Jawa Timur.
Baca Juga: Rekomendasi Villa Murah di Puncak Bogor Part 2, Di Bawah 2 Juta Untuk Rombongan!
1. Maxone Hotels Malang
Maxone Hotels Malang merupakan hotel bintang tiga, yang berada di Malang. Hotel ini bisa menjadi pilihan kamu untuk tempat menginap saat di Malang.
Maxone Hotels Malang merupakan hotel ternyaman dan terjangkau di Malang ini memiliki fasilitas rooftop ala Yunani, dari Maxone Hotels kamu bisa menikmati keindahan Kota Malang.
Fasilitas yang ditawarkan hotel ini cukup lengkap, diantaranya AC, TV, WiFi, restoran, kamar dengan pintu penghubung, kolam renang, layanan kamar 24 jam, dan fasilitas lain nya.
Harga yang ditawarkan Maxone Hotels Malang ini sekitar Rp 400.000-Rp 1.260.000, dan lokasi Maxone Hotels Malang di Jalan Jaksa Agung Suprapto 75A Malang,Klojen, Malang, Jawa Timur.
2. Ubud Hotel and Cottages Malang
Ubud Hotel and Cottages Malang memiliki desain arsitektur bangunan mirip dengan Ubud Bali, hotel ternyaman dan terjangkau di Malang ini juga memiliki ruang pertemuan yang luas dan dilengkapi dengan berbagai fasilitas penunjang.
Di hotel ini kamu akan merasakan suasana kental ala Bali, fasilitas yang ditawarkan hotel ternyaman dan terjangkau di Malang ini, diantaranya Tv, AC, WiFi, bathtub, kolam renang outdoor, kolam renang anak, resepsionis 24 jam, restoran, layanan medis, dan fasilitas lainnya.
Artikel Terkait
Cafe Sawah, Destinasi Wisata di Malang yang Menyuguhkan Suasana Romantis
View Paling Indah dan Romantis! Rekomendasi 6 Restoran Buat Ngedate di Dekat Kota Malang dan Batu
Strategis! Rekomendasi 5 Cafe Dekat Universitas Brawijaya Malang, Cocok Buat Mengerjakan Tugas
Keren Banget! Rekomendasi 5 Tempat Wisata Pantai Keren yang Jarang Dikunjungi di Donomulyo Malang
Porsi Banyak! 5 Rekomendasi Tempat Sarapan Murah di Malang
Berani Coba? Rekomendasi 5 Kuliner Ekstrim dan Unik di Malang
Destinasi Wisata Umbulan Tanaka Malang (Tanaka Waterfall) , Rekomendasi Wisata Murah di Malang!