Jika kalian ingin berwisata dan kunjungan kalian agak sedikit berbeda dari biasanya, maka Semarang cocok banget nih jadi rencana tujuan weekend kalian akhir pekan ini.
3. Solo
Jika kalian ingin kesejukan saat berwisata, kalian bisa ke Solo lewat Jl. Raya Sarangan – Tawangmangu.
Nah, saat melintasinya kalian bisa mampir ke tempat-tempat wisata menarik sepanjang perjalanan.
Contohnya adalah seperti petik stroberi di kebun stroberi, ke air terjun, ke wisata-wisata di sekitaran Tawangmangu bahkan staycation di hotel atau villa yang ada disana juga oke banget deh.
Ada banyak juga resort yang menawarkan fasilitas terbaiknya dengan harga yang bisa lo dibilang terjangkau.
4. Surabaya
Ke Surabaya juga tak kalah menariknya. Agar lebih cepat sampai, kita bisa lewat jalan tol. Dengan demikian perjalanan kita semakin bisa memangkas waktu.
Baca Juga: Daftar Wisata Kuliner Paling Hits di Tangerang, Salah Satunya Bisa Sambil Mendengarkan Musik!
5. Magetan
Magetan juga merupakan salah satu daerah paling dekat dengan Madiun yang punya banyak destinasi wisata menarik.
Dikatakan sebagai salah satu daerah yang paling dekat dari Madiun karena Magetan ini berbatasan langsung dengan Madiun.
6. Ponorogo
Baca Juga: Daftar Wisata Kuliner Paling Hits di Tangerang Bagian 2, Salah Satunya di Ruang Terbuka Yang Asri!
Artikel Terkait
Berhasil Menghantui Penonton di Hari Pertama Tayang, Film 'Ivanna' Cocok Jadi Tontonan di Akhir Pekan
Wisata Dago Dream Park Bandung, Cocok Untuk Wisata Keluarga di Akhir Pekan!
Dijamin Bikin Liburan Semakin Berkesan! Inilah 6 Ide Liburan di Malang yang Bisa Dilakukan Bersama Keluarga
Rekomendasi 3 Tempat Wisata Air Panas Terbaru Di Garut Yang Ramah Keluarga, Cocok Untuk Liburan Akhir Pekan
20 Destinasi Wisata Alam di Bogor, Cocok Buat Healing di Akhir Pekan