Terdapat beberapa fasilitas yang bisa memanjakan para pengunjung, dan untuk harga tiket masuk menuju Pantai Banua Patra ini tidak dipungut biaya alias gratis.
Lokasi Pantai Banua Patra ini berada di Jantung Kota Balikpapan, tepatnya di Jalan Jenderal Sudirman berdekatan dengan Lapangan Merdeka dan Pelabuhan Semayan.
Itulah informasi Pantai Banua Patra, destinasi wisata alam paling hits dan populer di Balikpapan, Kalimantan Timur.
Semoga menjadi referensi kamu ketika berlibur ke Balikpapan, Kalimantan Timur. ***
Artikel Terkait
Populer! Pantai Asmara, Destinasi Wisata Alam Terindah di Tanah Laut Kalimantan Selatan
Pulau Sawi, Destinasi Wisata Alam yang Jarang Diketahui di Ketapang Kalimantan Barat
Pulau Bawal, Destinasi Wisata Alam yang Jarang Diketahui di Kendawangan Kalimantan Barat
6 Daya Tarik Destinasi Wisata Alam ‘Pulau Randayan’ di Singkawang Kalimantan Barat Part 2
Wow! Ini 6 Daya Tarik Utama Destinasi Wisata Alam ‘Pulau Randayan’ di Singkawang Kalimantan Barat