6 Fakta Tentang ‘Danau Biru Pengaron’ – Banjar, Top 2 Favorit Destinasi Wisata Alam Banjarmasin

- Selasa, 4 Oktober 2022 | 08:30 WIB
Danau Biru Pengaron merupakan destinasi wisata alam top 2 favorit di Banjarmasin. (Instagram @rwins13)
Danau Biru Pengaron merupakan destinasi wisata alam top 2 favorit di Banjarmasin. (Instagram @rwins13)

ENAMPAGI – Destinasi wisata alam di Banjarmasin yang menempati top 2 favorit  adalah ‘Danau Biru Pengaron’.

Menjadi top 2 favorit destinasi wisata alam di Banjarmasin, Danau Biru Pengaron ini memiliki sejumlah fakta.

Nah, inilah 6 fakta yang dimiliki oleh Danau Biru Pengaron, top 2 favorit destinasi wisata alam di Banjarmasin.

Baca Juga: Populer! Air Terjun Jantur, Destinasi Wisata Alam Paling Cantik dan Menarik di Kutai Barat Kalimantan Timur

1. Terbentuk dari bekas galian tambang

Danau ini terbentuk dari bekas galian tambang yang telah usai dan tidak dipergunakan lagi.

Meski dari bekas galian tambang, kini danau ini menjelma menjadi area danau yang cantik dan menarik.

Bahkan tak sedikit yang datang dan berwisata kesana hingga akhirnya kawasan wisata ini menjadi top 2 favorit wisata di Banjarmasin.

Baca Juga: Destinasi Wisata Alam Kabin Private Ditengah Hutan Dengan Metode Prefabrikasi : Bobocabin Cikole Pilihannya!

2. Airnya berwarna biru jernih

Air yang ada di danau ini warnanya biru jernih dan bersih. Itulah alasan mengapa danau ini menarik perhatian banyak pengunjung.

Ada juga ikan berenang yang semakin menambah cantiknya danau ini dan membuat kita semakin betah berlama-lama menikmati pemandangan di danau ini.

3. Banyak spot foto menarik

Baca Juga: Wow! Destinasi Wisata Alam Danau Jempang Paling Hits dan Populer di Kutai Barat Kalimantan Timur

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Traveloka

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X