Wow! Inilah 3 Destinasi Wisata Alam Paling Hits di Tarakan, Nomor 2 Paling Keren dan Wajib Anda Kunjungi

- Selasa, 4 Oktober 2022 | 12:00 WIB
Keindahan Pantai Amal, destinasi wisata alam yang berlokasi di Tarakan. (Instagram @nandasidhiq)
Keindahan Pantai Amal, destinasi wisata alam yang berlokasi di Tarakan. (Instagram @nandasidhiq)

Apalagi disini menyediakan beberapa wahana yang menarik salah satunya kolam renang untuk anak-anak.

2. Pantai Amal

Pantai ini akan menyuguhkan pemandangan alam yang sangat mempesona dengan hamparan pasir putih yang luas dengan birunya air pantai yang jernih, bening, dan tidak tercemar oleh sampah.

Apalagi disini tempatnya cukup tenang dan damai sehingga cocok untuk dijadikan tempat healing untuk melepaskan rasa penat. 

Baca Juga: 12 Ucapan Selamat HUT TNI ke 77 Tanggal 5 Oktober 2022 Cocok Untuk Caption IG,FB,Twitter,WA

Pengunjung juga bisa berkeliling Pantai Amal ini dengan menyewa perahu. Lalu pengunjung juga bisa melakukan snorkling, diving, maupun surfing karena ombaknya tidak terlalu besar.

3. Taman Oval Ladang

Destinasi wisata alam ini akan menyuguhkan panorama alam yang dapat menyejukan mata, jiwa dan raga.

Karena disini pengunjung bisa melihat hamparan pepohonan yang masih hijau sehingga menambah udaranya yang masih segar dan tentunya masih asri. 

Baca Juga: 12 Ucapan Selamat HUT TNI ke 77 Tanggal 5 Oktober 2022 Cocok Untuk Caption IG,FB,Twitter,WA

Apalagi destinasi wisata alam ini juga terdapat beberapa spot spot foto yang kekinian, menarik, dan instagramable yang cocok untuk diposting ke media sosial anda.

Demikianlah beberapa ulasan destinasi wisata alam yang paling hits di Tarakan, Kalimantan Utara yang wajib anda kunjungi saat liburan bersama keluarga. ***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Don Gohan Channel

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X