Pemandangan bunga-bunga tersebut akan membuat para wisatawan merasa nyaman dan rileks saat berada di sekitarnya.
Ada satu spot lagi yang paling ikonik, yaitu spot selfie kingkong, dimana di atasnya terdapat gardu pandang untuk menikmati keindahan alam sekitar dari ketinggian.
Dari gardu pandang tersebut para wisatawan dapat menikmati keindahan alam sambil menghirup udara segar.
Udara di destinasi wisata ini memang masih sangat segar karena areanya terletak di kaki Gunung Pangrango.
Baca Juga: Coban Parang Tejo, Destinasi Wisata Alam dengan Spot Instagramable di Malang Jawa Timur
Demikian ulasan lengkap The Farm Pancawati Bogor, destinasi wisata keluarga yang sangat cocok untuk dikunjungi karena harga tiketnya murah dan tidak bikin kantong bolong. ***
Artikel Terkait
Tak Ada Habisnya! Inilah Deretan Destinasi Wisata Alam di Kawasan Bogor Jawa Barat
Inilah Surganya Destinasi Wisata Alam di Kawasan Bogor Jawa Barat, Wajib Dikunjungi!
Rasakan Sensasi Destinasi Wisata Alam Menakjubkan di Bogor Jawa Barat, Penasaran?
Keren! Pendopo Ciherang Sentul Bogor, Destinasi Wisata Alam Yang Hits dan Cocok Untuk Healing Bareng Keluarga
The Real Adventure Destinasi Wisata Alam Legok Jamboe, 'Back To Nature' di Kabupaten Bogor!