Trekking Melepas Penat, Destinasi Wisata Alam Kawah Ratu Bogor Tempatnya!

- Rabu, 5 Oktober 2022 | 16:30 WIB
Diharuskan trekking bagi wisatawan yang ingin menuju lokasi destinasi wisata alam Kawah Ratu Bogor. (Instagram @kawahratugunungsalak)
Diharuskan trekking bagi wisatawan yang ingin menuju lokasi destinasi wisata alam Kawah Ratu Bogor. (Instagram @kawahratugunungsalak)

Sekitar kawah terdapat sungai yang indah sepanjang 1 kilometer dan kita bisa menikmati pemandangan sungai berwarna hijau.

Sungai ini menjadi lokasi hunting foto dikarenakan pemandangan eksotisnya. Kawah Ratu memiliki daya tarik pengunjung, menarik perhatian pengunjung.

Selain pemandangan hutan, selama perjalanan menuju Kawah Ratu akan dimanjakan beberapa mata air.

Pengunjung dapat berhenti dan menikmati mata air di sini untuk sekedar minum atau mencuci muka.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea 'Glitch' Tayang 7 Oktober di Netflix, Dibintangi Oleh Jeon Yeo Been

Kawah Ratu merupakan salah satu Resort (RPTN) yang terdapat di SPTN Wilayah III Sukabumi, Taman Nasional Gunung Halimun Salak, Bogor.

Lokasi ini mudah untuk dijangkau dengan kendaraan pribadi, baik dengan kendaraan roda dua maupun roda empat.

Dari Bandung, pengunjung menuju arah ke Sukabumi. Lalu, perjalanan dilanjutkan ke arah Bogor sampai perempatan Cidahu, nanti ada palang Kawah Ratu ini. ***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube Kawah Ratu Gunung Salak

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X