Salah satu spot menarik yang ada di tempat healing kekinian ini, yaitu terdapat area bermain anak, ayunan, hammocks, beberapa gazebo, tempat duduk yang menghadap ke arah sungai untuk bersantai, dan beberapa spot foto yang instagramable.
Untuk bisa menikmati tempat healing kekinian yang ada di Jawa Tengah ini, biayanya juga cukup terjangkau, kamu harus mengeluarkan harga tiket masuk sekitar Rp 3.000 per orang.
Belum termasuk biaya parkir dan harga tiket masuk tersebut bisa berubah sewaktu-waktu tergantung kebijakan pihak pengelola kawasan Banjarandap.
Lokasi tempat healing kekinian Banjarandap ini berada di Dusun 3, Banjaran, Kecamatan Bojongsari, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah.
Baca Juga: Sedang Hits! 3 Destinasi Wisata Ini Ada di Banyuwangi
Itulah informasi destinasi wisata alam Banjarandap yang merupakan salah satu tempat healing kekinian yang ada Jawa Tengah.
Semoga menjadi referensi tempat healing kekinian yang bisa kamu kunjungi saat kamu mulai jenuh dengan aktivitas sehari-hari. ***
Artikel Terkait
Destinasi Wisata Alam Curug Cibaliung, Hidden Gem di Bogor Yang Cocok Buat Healing!
Saatnya Healing di Destinasi Wisata Alam 'Curug Love', Hidden Gem di Bogor!
Terbaru! Keindahan Destinasi Wisata Alam Villa Pesona Rinjani Puncak Bogor, Glamping Dengan Udara Sejuk
Menakjubkan! Destinasi Wisata Alam 'Sungai Arut' Tempat Healing Kekinian di Kalimantan Tengah
Destinasi Wisata Alam di Jawa Tengah Yang Cocok Untuk Healing, Apa Saja?