ENAMPAGI – Desa Kali Biru, Kebun Teh Nglinggo, dan Pantai Glagah Indah adalah destinasi wisata alam pilihan di Kulon Progo.
Destinasi wisata alam Desa Kali Biru, Kebun Teh Nglinggo, dan Pantai Glagah Indah patut kamu kunjungi saat berlibur ke Kulon Progo.
Artikel ini akan membahas destinasi wisata alam Desa Kali Biru, Kebun Teh Nglinggo, dan Pantai Glagah Indah di Kulon Progo selengkapnya.
Rasanya kurang lengkap bila anda pernah liburan ke Daerah Istimewa Yogyakarat tetapi kalau belum mengunjungi Kabupaten Kulon Progo.
Bukan rahasia umum lagi kalau Kulon Progo menyimpan potensi destinasi wisata alam yang cukup indah.
Kabupaten Kulon Progo ini memiliki letak geografis dan topografi dengan sebagian wilayahnya berupa pegunungan, pantai, dan perkebunan.
Sehingga membuat Kulon Progo memiliki banyak referensi destinasi wisata alam yang tidak usah diragukan lagi.
Baca Juga: Populer! Tempat Healing Kekinian 'Curug Koleangkak ' Hidden Gem yang Tersembunyi di Subang
Informasi yang didapatkan artikel ini bersumber dari channel YouTube Republik Wisata, berikut ulasannya.
1. Desa Kali Biru
Destinasi wisata alam ini merupakan kawasan hutan lindung yang letaknya diatas perbukitan Kulon Progo.
Disini pengunjung akan dimanjakan dengan hamparan perbukitan yang luas dan masih hijau dengan suasana udara yang masih asri dan segar.
Artikel Terkait
Lagi Viral !!! 3 Destinasi Wisata Alam Serba Murah Meriah Di Banjarbaru, Nomor 1 Murahnya Kelewatan
Lagi Hits! Destinasi Wisata Alam 'Air Terjun Tosah' yang Cocok untuk Tempat Healing di Kalimantan Tengah
Terbaru 2022! Destinasi Wisata Alam Situ Gede Suspension Bridge, Wisata Jembatan Gantung yang Memacu Adrenalin
Lagi Hits !!! 3 Destinasi Wisata Alam Unggulan Di Lembang, Nomor 3 Paling Kekinian Dijamin Gak Nyesel Bestie
Amazing !!! Berikut 3 Destinasi Wisata Alam Terbaik Di Bantul, Nomor 2 Seperti Berada Di Atas Awan