Puncak Palasari Camping Ground Bogor : Tempat Healing yang Menyimpan Sejuta Keindahan!

- Jumat, 14 Oktober 2022 | 20:00 WIB
Tempat healing sekaligus hidden gem di Bogor, Puncak Palasari Camping Ground (Instagram @davidmunandar__)
Tempat healing sekaligus hidden gem di Bogor, Puncak Palasari Camping Ground (Instagram @davidmunandar__)

Suasana dimalam hari yang dingin akan terasa menjadi hangat dengat canda tawa bersama sahabat, inilah suasana healing yang para wisatawan butuhkan.

Lelahnya pendakian sampai Puncak Palasari akan terbayar dengan keindahan alam yang luar biasa dan kehangatan suasana bersama sahabat.

Selain itu untuk menikmati keindahan alam di Puncak Palasari para wisatawan tidak harus mengeluarkan budget yang besar.

Adapun biaya yang harus dikeluarkan antara lain pembelian tiket masuk Puncak Palasari sebesar Rp 15.000 per orang dan biaya parkir kendaraan roda dua sebesar Rp 10.000 per unit.

Baca Juga: Danau Pading : Destinasi Wisata Alam Paling Hits di Bangka Tengah, Cocok Untuk Tempat Healing Kekinian

Untuk biaya logistik dan biaya transportasi sendiri dapat menyesuaikan dengan kebutuhan masing-masing wisatawan.

Untuk tenda para wisatawan disarankan membawa perlengkapan pribadi, karena di area basecamp tidak di sediakan penyewaan tenda.

Demikian ulasan lengkap Puncak Palasari Bogor, bagi wisatawan yang menyukai kegiatan camping buat healing patut mencoba lokasi yang satu ini. *** 

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube Ngayab Dadakan

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X