5 Destinasi Wisata Alam di Sukabumi yang Wajib Dikunjungi, Tiket Masuknya Gak Bikin Kantong Kering Bestie!

- Rabu, 19 Oktober 2022 | 22:00 WIB
Curug Cimarinjung, salah satu destinasi wisata alam di Sukabumi yang wajib dikunjungi (Instagram @indotravellers.co)
Curug Cimarinjung, salah satu destinasi wisata alam di Sukabumi yang wajib dikunjungi (Instagram @indotravellers.co)

ENAMPAGI - Banyak sekali destinasi wisata alam di Sukabumi yang dapat wisatawan kunjungi saat liburan, baik wisata alam, tradisional, maupun buatan.

Selain destinasi wisata alam di Sukabumi, para wisatawan juga dapat menikmati banyak ragam kuliner yang berasal dari Sukabumi.

Destinasi wisata alam di Sukabumi terkenal dengan keindahannya yang masih sangat asri dan keadaan alamnya yang masih sangat natural.

Baca Juga: Gak Ada Duanya! Wisata Alam 'Kawah Putih Ciwidey' Paling Keren di Bandung

Ada banyak sekali ragam destinasi wisata alam yang bisa menjadi tujuan, tapi ada 5 destinasi wisata alam di Sukabumi yang wajib para wisatawan kunjungi.

Ke-5 destinasi wisata alam tersebut memiliki keindahan alam yang begitu menakjubkan dan mempesona, selain itu harga tiket masuknya gak bikin kantong kering.

Berikut ini adalah daftar 5 destinasi wisata alam di Sukabumi yang wajib dikunjungi, dan tiket masuknya gak bikin kantong kering.

1. Curug Cimarinjung

Baca Juga: Populer! Pulau Maspari, Destinasi Wisata Alam yang Cocok untuk Healing di Sumatera Selatan

Curug Cimarinjung merupakan sebuah air terjun berketinggian sekitar 50 meter yang berada di Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat.

Curug Cimarinjung terletak di kawasan Taman Bumi Ciletuh, Palabuhan Ratu, dan berjarak beberapa kilometer dari pesisir Pantai Palangpang.

Curug ini memiliki debit air yang sangat besar, menjadi favorit para wisatawan karena memiliki banyak spot cantik dan instagramable.

Hanya membutuhkan waktu 5 menit tracking dari tempat parkir untuk mencapai lokasi Curug Cimarinjung.

Baca Juga: Hari Santri 2022 : Tema dan Logo Mempunyai Arti Penting Dalam Peringatannya

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Instagram @shaharasani

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X