Seruuu! Yuk Healing ke Wisata Pantai Parangtritis dan Gumuk Pasir Parangkusumo di Kawasan Bantul Yogyakarta

- Sabtu, 22 Oktober 2022 | 21:30 WIB
Healing di wisata Gumuk Pasir Parangkusumo kawasan Bantul Yogyakarta ini sangat seru untuk dikunjungi (Instagram @felanimsoraya)
Healing di wisata Gumuk Pasir Parangkusumo kawasan Bantul Yogyakarta ini sangat seru untuk dikunjungi (Instagram @felanimsoraya)

ENAMPAGI – Kawasan Bantul di Yogyakarta selalu menjadi salah satu tujuan wisata dan healing favorit wisatawan, seperti Pantai Parangtritis dan Gumuk Pasir Parangkusumo.

Tak heran pada masa liburan, yang berada di kawasan Bantul Yogyakarta selalu ramai dikunjungi seperti wisata Pantai Parangtritis dan Gumuk Pasir Parangkusumo sekaligus untuk healing.

Wisata Pantai Parangtritis dan Gumuk Pasir Parangkusumo yang berada di kawasan Bantul Yogyakarta menjadi tujuan para wisatawan untuk healing.

Baca Juga: Recommended Untuk Healing! Mari Intip Pesona Wisata Bukit Lintang Sewu dan Bukit Panguk Kediwung di Yogyakarta

Berkunjung ke beberapa wisata yang ada di Bantul Yogyakarta akan membuat siapapun lebih menikmati waktu liburan dan melupakan beban pikiran sejenak.

Sudah saatnya para wisatawan memasukan wisata Pantai Parangtritis dan Gumuk Pasir Parangkusumo  kedalam daftar wisata yang ada di Bantul Yogyakarta sebagai tempat healing.

Dilansir dari akun YouTube Wisata Tanah Air, berikut wisata Pantai Parangtritis dan Gumuk Pasir Parangkusumo yang harus masuk kedalam daftar kunjungan wisata.

1. Pantai Parangtritis

Baca Juga: Super Wow! Wisata Aek Sabaon dan Air Terjun Silima - Lima Memiliki View Terbaik di Tapanuli Selatan!

Pantai Parangtritis  merupakan salah satu pantai yang cukup terkenal di Provinsi Yogyakarta.

Di pantai ini, para wisatawan dapat melihat sunset, berkuda, naik bendi, main layangan, surfing, dan berbagai aktifitas menarik lainnya.

Untuk lokasinya, Pantai Parangtritis berada di Desa Parangtritis, Kecamatan Kapanewon Kretek, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Untuk menuju ke pantai ini, para wisatawan harus menempuh jarak sekitar 27 km dari pusat Kota Yogyakarta.

Baca Juga: Bikin Stress Hilang! Yuk Datang ke Wisata Kebun Buah Mangunan dan Seribu Batu Songgo Langit di Bantul, Yogya

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube Wisata Tanah Air

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X