Untuk tipe saung sendiri mendapatkan fasilitas satu kamar dengan luas yang tidak begitu luas, cukup untuk 2 orang.
Penginapan tipe saung ini juga memiliki view yang sangat indah dan menyegarkan mata yaitu menghadap ke arah sawah, sehingga sangat menyenangkan.
Interior dan eksterior tipe kamar yang satu ini didominasi oleh material kayu dan warna coklat, sehingga membuat suasana menjadi lebih hangat.
Sesuai dengan namanya yaitu kamar tipe panggung, untuk menuju kamar utama para pengunjung harus menaiki tangga karena kamar terletak di atas.
Baca Juga: Auto Baper! Lirik Lagu Its Only Me - Kaleb J, Terjemahan Beserta Maknanya
Sedangkan di bagian bawah terdapat bale-bale yang dilengkapi kursi dan meja yang bisa digunakan untuk santai sambil mengobrol.
Di area kamar disediakan 2 buah single bed atau 1 buah queen bed, dilengkapi dengan bantal dan juga selimutnya.
Disediakan juga 2 buah handuk, 2 botol air mineral, 2 buah gelas, dan 2 buah pasta gigi lengkap dengan sikatnya.
Kamar tipe panggung ini tidak dilengkapi AC, tapi jangan khawatir karena udara di puncak sangat dingin jadi para pengunjung sama sekali tidak membutuhkan AC.
Baca Juga: Simak Disini! 5 Tips Menggunakan Parfum Agar Wanginya Awet dan Tahan Lama
Di bagian depan kamar terdapat balkon yang dapat digunakan sebagai tempat untuk menikmati pemandangan hijaunya sawah sambil menghirup udara segar.
Untuk kamar mandi terdapat di area bawah, lebih tepatnya terdapat di bagian belakang bale-bale tempat bersantai.
Kamar mandi di kamar tipe panggung ini memiliki konsep semi outdoor, di bagian atap terdapat sedikit bagian yang terbuka, sehingga sirkulasi udara sangat baik.
Keadaan kamar mandi juga sangat bersih dan terawat, dilengkapi dengan toilet dna juga water heater, terdapat juga wastafel lengkap dengan cermin, disediakan juga sabun dan juga shampo.
Baca Juga: Menarik! Inilah Asal Usul Destinasi Wisata Kepulauan Mentawai di Sumatera Barat
Artikel Terkait
Viral! Destinasi Wisata Alam Tea Bridge Gunung Mas Puncak Bogor: Wisata Selfie dengan Nuansa Alam Terbuka
Wow! Inilah 6 Fasilitas Asik yang Bisa Dinikmati Saat Menginap di Villa Rumah Kupu Kupu Puncak Bogor
Terbaru! Villa Melayang Puncak Bogor Diatas Bukit Dekat Taman Safari, Pemandanganya Cantik Banget
Villa Fossil, Villa Terbaik dengan Harga Murah di Puncak Bogor yang Dijamin Nyaman Bikin Betah
Seruuu! Royal Safari Garden Puncak Bogor, Destinasi Wisata Keluarga Cuman 30 Ribu