Yuk Intip Destinasi Wisata Pantai Taipa dan Pantai Toronipa di Kendari : Cocok Untuk Jiwa Petualang!

- Kamis, 27 Oktober 2022 | 18:30 WIB
Panorama destinasi wisata Pantai Taipa yang ada di Kendari, Sulawesi Tenggara (Instagram @muhamad_irfan_al_ayyubi)
Panorama destinasi wisata Pantai Taipa yang ada di Kendari, Sulawesi Tenggara (Instagram @muhamad_irfan_al_ayyubi)

Yang bertingkah unik ini akan menghabiskan hari di Pantai Taipa ini. Di Pantai Taipa ini terdapat tebing-tebing dan bukit yang bisa didaki oleh para pengunjung yang mempunyai jiwa petualang.

Di tepi Pantai Taipa ini berjejer pohon-pohon Nyiur dan Gazebo yang bisa digunakan untuk beristirahat sembari menikmati keindahan pantai.

Sembari menikati kecantikan pantai, di sekitar Pantai Taipa ini para pengunjung juga bisa menikmati kuliner khas Taipa.

Lokasi Pantai Taipa yaitu tepat nya berada di Taipa, Kecamatan Lasolo, Kabupaten Kendari, Sulwesi Tenggara.

Baca Juga: Ternyata Ini! Asal Usul Destinasi Wisata di Jawa Tengah, Baturaden yang Memiliki Kisah Cinta

2. Pantai Toronipa

Pantai Toronipa adalah sebuah tempat wisata yang berupa pantai indah yang menghadap ke laut Banda yang indah.

Toronipa sendiri berasal dari bahasa Bugis yang berarti pohon nipa yang menghiasi sebagian pantai.

Tempat wisata di Kendari, Pantai Toronipa ini memiliki sekitar 4 km pantai dengan pasir putih yang membentang di sepanjang teluk.

Baca Juga: Villarreal dan West Ham Main Lagi, Simak Jadwal Pertandingan Liga Konferensi Eropa Malam Ini 27 dan 28 Oktober

Luasnya hamparan pasir lembut ini bisa menampung sejumlah besar pengunjung. Lokasinya yang berada di ujung timur teluk membuat Pantai Toronipa menjadi tempat yang tepat untuk menikmati sunrise dan sunset.

Banyak pengunjung yang datang secara khusus untuk menikmati dan menangkap momen megis saat matahari terbit atau tenggelam di Cakrawala.

Sementara alam melukis beberapa senja berwarna-warni yang paling indah. Pantai Toronipa adalah pantai yang sempurna untuk seluruh anggota keluarga.

Dengan hamparan pasir putih yang melebar luas. Membangun istana pasir, bermain voli di tepi Pantai, dan aktivitas menyenangkan lainnya bisa dilakukan di pantai ini.

Baca Juga: Hot News! Para Member BTS Dikabarkan Akan Mulai Menjalani Wajib Militer

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube Hander Warker

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X