ENAMPAGI – Malinau merupakan sebuah kecamatan sekaligus pusat pemerintahan atau ibu kota dari kabupaten Malinau, di provinsi Kalimantan Utara, Indonesia, yang memiliki destinasi wisata air terjun.
Destinasi wisata air terjun yang ada di Malinau masih alami. Pemandangannya yang dikelilingi pohon membuat udara di sekitarnya terasa sejuk.
Berikut ini rekomendasi destinasi wisata air terjun di Malinau, Kalimantan Utara yang cocok untuk healing.
Air Terjun Semolon merupakan salah satu sumber air panas terbesar dan terunik di Malinau, karena aliran sungainya yang berbatu dan berbentuk seperti sebuah tangga yang bertingkat.
Selain sering dijadikan tempat rekreasi dan berwisata, Air Terjun Semolon ini juga dipercaya dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit, salah satunya penyakit kulit.
Selain wisatawan domestik, wisatawan mancanegara juga banyak sekali yang berwisata ke Air Terjun Semolon ini.
Destinasi Wisata Air Terjun Semolon ini terletak di Kecamatan Mentarang, Desa Paking, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara.
Baca Juga: Head to Head Liga Konferensi Eropa Lech Poznań Vs Villarreal 4 November 2022 Pukul 03.00 WIB
Jarak yang harus ditempuh dari pusat kota hingga sampai ke lokasi air terjun sekitar dua jam menggunakan motor dengan catatan cuaca harus mendukung.
Kabupaten Malinau memang menarik untuk dikunjungi karena memiliki berbagai macam objek wisata terhits yang dikagumi oleh banyak orang, salah satunya wisata air terjun.
Objek wisata air terjun Jumpolon merupakan salah satu destinasi wisata air terjun di Malinau yang memberikan sensasi petualangan yang menyenangkan.
Artikel Terkait
Rekomendasi Hotel Ternyaman Dengan Harga Terjangkau saat Berada di Tarakan, Kalimantan Utara
Rekomendasi 5 Hotel Ternyaman Dengan Harga Terjangkau di Kalimantan Utara!
Rekomendasi 5 Kuliner Khas Tanjung Selor Kalimantan Utara yang Terkenal Enak!
Rekomendasi 3 Hotel Ternyaman Dengan Harga Terjangkau Dekat Tanjung Selor, Kalimantan Utara!
Rekomendasi Hotel Ternyaman Dengan Harga Terjangkau saat Berada di Dekat Nunukan, Kalimantan Utara
Rekomendasi Hotel Ternyaman Dengan Harga Terjangkau Dekat Tarakan Barat, Kalimantan Utara
Rekomendasi Destinasi Wisata Museum 'Roemah Boendar' di Kalimantan Utara
Berikut ini 3 Tempat Wisata Yang Jarang Diketahui di Kalimantan Utara, Nomor 3 Wisata Yang Extreme