Orchid Forest Cikole Lembang sudah berdiri sejak Agustus 2017. Tempat ini merupakan taman anggrek terluas di Indonesia yang berada di tengah hutan lindung.
Dan terbentang seluas 12 hektar, setidak nya terdapat 157 jenis bunga anggrek beraneka macam dikembangkan disini.
Spesies anggreknya tidak hanya berasal dari Indonesia yang memang merupakan negara terbanyak kedua yang memiliki varian Anggrek.
Taman anggrek yang berada di Orchid Forest Cikole juga berasal dari negara-negara lain, seperti Venezuela, Argentina, Filipina, Peru, dan Amerika Serikat.
Baca Juga: Horasss! Deretan Destinasi Wisata yang Viral ini Wajib Diketahui Anak Medan
Orchid Forest Cikole Lembang menyediakan berbagai wahana atraksi dan aktivitas yang dapat memanjakan wisatawan.
Baik itu permainan dan pergelaran seperti Wood Bridge, Outbound Activities, Garden of Light and Camping Ground.
Untuk memasuki wisata Orchid Forest Cikole, para pengunjung cukup membayar tiket dengan harga yang relatif terjangkau.
Nah, itulah keistimewaan dari wisata Taman Lembah Dewata dan Orchid Forest Cikole, wisata paling hits di Lembang. ***
Artikel Terkait
Viral di TikTok, Nih! Destinasi Wisata Broadway Alam Sutera di Tangerang Seperti Luar Negeri
Rute Menuju Tempat Wisata Baru 'The Great Asia Africa' Lembang, Bandung
3 Destinasi Wisata Yang Keren dan Hits di Bekasi, Bikin Pengen Ke sana Loh!
Simak! Inilah 8 Wisata Alam Pilihan di Kalimantan Timur, Salah Satunya Disebut 'Surga Bawah Laut'
Horasss! Deretan Destinasi Wisata yang Viral ini Wajib Diketahui Anak Medan