ENAMPAGI – Cantiknya panorama destinasi wisata di Kalimantan Timur bisa kamu rasakan ketika berkunjung ke Labuan Cermin.
Indahnya pemandangan destinasi wisata Labuan Cermin di Kalimantan Timur siap menemani waktu liburan kamu bersama keluarga maupun sahabat.
Jika kamu penat akan rutinitas sehari-hari, cobalah untuk mengistirahatkan pikiran sejenak sambil seru-seruan di destinasi wisata Labuan Cermin di Kalimantan Timur.
Suasana di sekitarnya sungguh sangat menakjubkan. Sebelum pergi ke danau yang menakjubkan di Kalimantan Timur ini.
Kamu bisa simak terlebih dahulu deskripsi tentang Danau ini. Dilansir dari akun YouTube Boledo21 akan mendeskripsikan tentang cantiknya panorama Labuan Cermin.
Labuan Cermin
Labuan Cermin terletak di Desa Labuan Kelambu, Kecamatan Biduk-biduk, Kalimantan Timur yang bisa ditempuh dengan melakukan perjalanan darat.
Dengan waktu tempuh 6 hingga 7 jam perjalanan dari Kota Kabupaten Berau, Tanjung Redeb, Kalimantan Timur.
Baca Juga: Glenca Chysara dan Rendi John Resmi Gelar Pernikahan
Danau Labuan Cermin memiliki air yang sangat jernih. Bahkan, dasar dari danau yang berupa fosil laut pun bisa terlihat jelas. Lalu, mengapa dinamakan Labuan Cermin?
Hal ini dikarenakan Labuan Cermin memiliki lapisan yang membuat cahaya matahari memantul dan hal tersebut bisa terjadi.
Karena Danau Labuan Cermin memiliki rasa asin yang terasa bila para pengunjung mengecap air di permukaan danau. Sementara air di dasar danau akan terasa tawar.
Bahkan ketika jalan-jalan sore, pemandangan di Danau Labuan Cermin di tengah hutan lindung akan sangat terasa indahnya.
Artikel Terkait
Inilah 5 Tempat Wisata di Kalimantan Timur yang Wajib Dikunjungi!
Beda Dari yang Lain! 5 Wisata Alam Unik di Kalimantan Timur Ini Sangat Cocok Untuk Healing
Terbaik!!! 3 Danau Terindah di Indonesia, Nomor 3 Berada di Kalimantan Timur!
Inilah 5 Destinasi Wisata untuk Inspirasi Liburan Asik di Balikpapan, Kalimantan Timur
Deretan Pesona Destinasi Wisata Pantai Terbaik di Kalimantan Timur, Nomor 5 Paling Unik!