Saat memasuki Istana tersebut, para pengunjung akan disambut dengan kemegahan bangunan yang terbuat dari kayu, kayu tersebut bukanlah kayu biasa melainkan kayu yang dipilih secara khusus agar tahan lama.
Pemandangan di sekitar Desa ini sangat indah dan para pengunjung bisa berwisata di Nagari Pariangan Batusangkar Sumbar. Di sekitar kawasan Nagari Batu Sangkar juga ada Masjid Tua yang berdiri kokoh dan unik.
Kubah Masjidnya seperti bentuk atap Kuil China, ini membuktikan bahwa adanya pembauran budaya seperti Tionghoa yang berazaskan Islam.
Baca Juga: Lagi Hits !!! 3 Destinasi Wisata Terindah Di Bengkalis, Nomor 1 Paling Wonderful Dijamin Bikin Betah
Masjid ini didirikan oleh ulama besar Minangkabau yaitu Syeikh Burhanudin. Bagi yang berada di Sumatera Barat, jangan lupa untuk berwisata di Nagari Pariangan Batusangkar.
Demikian penjabaran dari kecantikan Desa Wisata Nagari Batu Sangkar Sumatera Barat. Mari lestarikan warisan daerah yang ada di Indonesia dengan mengunjungi Desa – Desa Wisata sembari mempelajari kebudayaan dan adat – istiadat yang berlaku!.
***
Artikel Terkait
Yuk Intip Keindahan Destinasi Wisata 'Puncak Mandeh', Raja Ampatnya Sumatera Barat!
Yuk Eksplor Desa Wisata Kampuang Minang Nagari Sumpu di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat!
Inilah Paket Lengkap Kampuang Minang Nagari Sumpu di Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat : Yuk Intip!
Juara! Desa Wisata Nagari Batu Sangkar dan Nagari Kubu Gadang : Nomor 2 Terbaik di Sumatera Barat
Yuk Intip Keindahan Destinasi Wisata Padang Mangateh di Payakumbuh Sumatera Barat, New Zealand nya Indonesia!