Yuk Intip Keindahan Destinasi Wisata Silokek Geopark di Sijunjung, Siap Jadi Geopark UNESCO Lho!

- Minggu, 18 Desember 2022 | 13:15 WIB
Destinasi wisata Silokek Geopark di Sijunjung (Instagram @minang_selebgramm)
Destinasi wisata Silokek Geopark di Sijunjung (Instagram @minang_selebgramm)

Baca Juga: Terbaru dan Hits! Rekomendasi 5 Destinasi Wisata di Lubuklinggau, Cocok Buat Liburan Akhir Tahun

Hingga pemandangan demikian menjadi karakteristik tersendiri untuk  Ngalau Cigak. Di area yang lain tak jauh dari lokasi Ngalau Cigak sekitar 1,5 kilometer arah barat.

Terdapat kawasan lainnya yang tak kalah indah yaiu Ngalau Talago. Akan tetapi untuk ke sana, wisatawan harus jalan kaki melewati jalan setapak di dalam kawasan hutan masyarakat.

Waktu yang dibutuhkan untuk menuju  Ngalau Talago sekitar kurang lebih 1 jam an. Ngalau Talago ialah sebuah telaga kecil yang memiliki air jernih.

Tempatnya berada di dalam Goa Batu Karang disekitar pinggir Telaga mengalir air terjun yang seolah senantiasa setia mengendalikan ekosistem Ngalau Talago untuk tetap hidup.

Baca Juga: Wajib Dikunjungi Nih! Wisata Kuliner Unik dan Super Instagramable 'Zibaa Resto' di Gading Serpong Tangerang

Semoga informasi di atas bisa bermanfaat. Sekian terima kasih. ***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: YouTube Info Sumbar

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X