5 Destinasi Wisata Pemandian Air Panas di Bandung yang Bakal Selamatin Badan Kamu dari Dinginnya Bandung

- Kamis, 22 Desember 2022 | 20:45 WIB
Selamatkan diri dari dinginnya Bandung dengan mengunjungi destinasi wisata pemandian air panas (Instagram @wisatawaliniciwidey)
Selamatkan diri dari dinginnya Bandung dengan mengunjungi destinasi wisata pemandian air panas (Instagram @wisatawaliniciwidey)

Pemandian air panas ini terletak di Desa Cikondang, Lembang, Bandung Barat. Kawasan wisata Maribaya memang dikenal sebagai tempat wisata keluarga untuk healing.

Ada kolam air panas yang akan membuat badan kamu terasa hangat dengan mengunjungi Maribaya Natural Hot Spring Resort.

Baca Juga: Lirik Lagu 1001 Arabian Night Dipopulerkan Ch!pz, One Oh Oh One Nights, Arabian Nights dan Terjemahannya

4. Pemandian Air Panas Cibolang

Lokasinya berada di kawasan Wanasuka, Pangalengan, Bandung. Cibolang menawarkan suasana pegunungan yang unik dengan pemandangan alam yang indah, udara yang sejuk, segar dan bersih.

Tempat ini cocok untuk kamu dan keluarga yang datang untuk melepas penat dari kota, pemandian air panas ini selalu ramai pengunjung saat akhir pekan dan musim liburan.

5. Curug Cipanas

Curug Cipanas ini terletak di Jalan Nagrak Tengah, Sukajaya, Lembang, Bandung Barat. Curug ini menyuguhkan keindahan alam sekaligus wisata air panas dari Gunung Tangkuban Perahu hingga kolam alami dengan 3 anak tangga.

Baca Juga: Catat, Jadwal Tayang Alice in Borderland Season 2 Hari Ini, Jumlah Episode, Sinopsis, dan Link Nonton Subtitle

Kedalamannya cukup aman untuk mandi bersama anak, di area curug disediakan tikar dan gubug untuk pengunjung beristirahat setelah puas bermain air.

Jadi itulah 5 rekomendasi destinasi wisata pemandian air di Bandung, yang bakal menghangatkan badan kamu dari dinginnya kota Bandung.***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizin redaksi.

Editor: Wahidah Sofariah Asaroh

Sumber: YouTube My Cacty

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X