ENAMPAGI – Bagi masyarakat umum tidak perlu khawatir dalam mencari destinasi wisata untuk liburan bersama keluarga Anda cukup datangi Kabupaten Rembang. Karena Rembang memiliki potensi di beberapa destinasi wisata yang tidak kalah dengan kabupaten lain di Jawa Tengah.
Karena sebagian wilayah di Kabupaten Rembang meliputi deretan pegunungan dan sungai. Hal itu membuat Rembang memiliki beragam destinasi wisata yang cukup menawan.
Dilansir Enampagi.id dari kanal YouTube Bot Tv, yang berisi mengenai informasi tentang destinasi wisata yang menjadi andalan oleh wisatawan saat berada di Kabupaten Rembang.
Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1 2022 2023 Hari Ini 24 Desember 2022 Ada 4 Pertandingan Mulai Pukul 15.00 WIB
Simak berikut ini beberapa destinasi wisata di Kabupaten Rembang yang berhasil dirangkum menjadi 3 saja dan bisa jadi pilihan referensi bagi Anda:
1. Pulau Gede
Pulau ini merupakan sebuah pulau yang tidak berpenghuni. Pulau ini menyimpan potensi pesona alam yang dapat memanjakan mata pengunjungnya dengan keindahan alamnya.
Disini para pengunjungnya akan disuguhkan dengan pemandangan pasir putih pantainya yang sangat cantik dan bersih dengan warna air pantai yang kebiruan.
Apalagi bila menjelang waktu petang para pengunjungnya dapat menikmati pemandangan sunset disini.
Baca Juga: Jadwal Piala AFF 2022 Hari Ini Ada 2 Pertandingan Lengkap Dengan Link Nonton Malaysia vs Laos
Destinasi wisata ini akan menawarkan pemandangan kawasan perbukitan yang masih hijau dengan background pegunungan. Dengan suasana udara yang masih segar dan asri.
Apalagi disini terdapat beberapa fasilitas pendukung lainnya seperti ayunan gantung dan berbagai macam spot foto yang kekinian, menarik dan instagramable.
Menikamati panorama keindahan pemandangan alam dari ketinggian bisa jadi pilihan anda untuk berlibur di akhir pekan.
Artikel Terkait
Wisata Astana Hinggil Somosari Terbaru di Jepara, Wajib Dikunjungi!
Destinasti Wisata Jepara yang Instagramable dan Terhits cocok untuk tempat berwisata bersama keluarga
Klasemen Liga 2 Musim 2022-2023 Pekan Kedua, Karo United, Persijap Jepara dan Deltras FC Berada di Puncak
Simak Yuk! 5 Destinasi Wisata Menarik di Rembang Jawa Tengah, Banyak Spot Foto yang Instagramable Lho
Destinasi Wisata Rumah Perubahan Jakarta Escape di Bekasi, Hutan Bambu dan Animal Feeding Ada Disini Lho!
6 Rekomendasi Destinasi Wisata di Purwakarta, Ada yang Masih Baru