3. Monumen Nosarara Nosabatutu
Monumen yang menjadi destinasi wisata ini berdiri megah berlantai tiga di Kompleks seluas 800 M persegi.
Hal unik dari monumen ini di bagian atas bangunan ada sebuah Tugu perdamaian yang jadi suatu simbol persaudaraan masyarakat.
Dengan lambang Tugu ini sebagai pemersatu masyarakat Sulawesi Tengah yang terdiri atas berbagai suku serta agama.
Agar dapat saling menghargai dengan begitu para penduduk Palu dapat hidup damai dan sejahtera tanpa ada konflik antar masyarakat Kota Palu.
Itulah 3 rekomendasi yang paling wajib kamu kunjungi ketika pergi ke Kota Palu Sulawesi Tengah. Apalagi saat ini adalah waktu yang pas buat kamu berkunjung kesini. Di karenakan bertepatan liburan tahun baru 2023 yang baru berjalan dua hari ini.***
Artikel Terkait
Rekomendasi 3 Objek Wisata Terbaik di Kota Palu, Nomor 2 Paling The Best, Wajib Anda Kunjungi Bersama Keluarga
Kuy Jelajahi Destinasi Wisata Pulau Siladen dan Pulau Manado Tua, Surga Bawah Laut di Sulawesi Utara!
IKONIK! Destinasi Wisata PULAU DUA BALATAK DI SULAWESI TENGAH : Pemandangan Eksotis dengan Ratusan Anak Tangga
Hidden Gem! Destinasi Wisata Danau Paisupok di Banggai Kepulauan Sulawesi Tengah, Mirip Seperti Film Avatar
5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Palu Sulawesi Tengah, Nomor 3 Merupakan Simbol Perdamaian!
Terpopuler !! 5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Pulau Sulawesi Yang Memiliki Panorma Menakjubkan