Destinasi Wisata Borneo Wonderland Kalimantan Selatan Punya Spot Tangga Langit, Pecinta Tantangan Wajib Naik!

- Kamis, 12 Januari 2023 | 21:45 WIB
Destinasi wisata Borneo Wonderland Kalimantan Selatan punya spot tangga langit yang menantang (Instagram @borneowonderland.id)
Destinasi wisata Borneo Wonderland Kalimantan Selatan punya spot tangga langit yang menantang (Instagram @borneowonderland.id)

Baca Juga: Sinopsis Series Diva, Jadwal Tayang Episode 1 Sampai 14 End Dibintangi Natasha Wilona Tayang 11 Januari 2023

Akhirnya, banyak juga yang benar-benar punya keberanian untuk naik sampai keatas dan sukses berfoto aesthetic disana.

Wah, bila kalian kesana nanti juga wajib banget nih cobain naik tangga langit yang ada di wisata baru yang keren dan hits di Kalimantan Selatan yang tak lain adalah Borneo Wonderland.

Selain spot unggulan tangga langit ini tentu saja masih aja hal-hal menarik lainnya seputar Borneo Wonderland. 

Yuk, berwisata ke wisata yang masih baru namun hits dan keren Borneo Wonderland. ***

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Bellinda Putri Hidayat

Sumber: Instagram @borneowonderland.id

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Mengenal Paylater: Cara Kerja, Manfaat dan Resiko

Minggu, 21 April 2024 | 13:41 WIB
X